Berikut adalah data pengakurasian arah kiblat yang dilakukan oleh Observatorium Ilmu Falak Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (OIF UMSU) sejak tahun 2015 hingga Pebruari 2022. Data berupa jumlah pengukuran arah kiblat keseluruhan, pertahun, dan per kabupaten/kota. Juga ditampilkan grafis selisih arah kiblat dengan arah bangunan.
OIF UMSU telah melakukan pengakurasian arah kiblat di 5 provinsi yaitu : Sumatera Utara, Aceh, Riau, Daerah Istimewa Yogyakarta, dan Jawa Tengah. Pengukuran dengan mengguakan Theodolite dan instrumen-instrumen pendukung lainnya. Total ada 185 pengukuran yang telah dilakukan yang terdiri dari masjid, musala, kantor, dan lahan kosong.
Data dan informasi selengkapnya dapat dilihat di link berikut:
Laporan kegiatan kalibrasi arah kiblat